seni bela diri kuntau adalah seni bela diri khas desa wisata pela. seni ini ditampilkan kepada wisatawan yang datang ke desa wisata pela, seni ini dianggap sebagai warisan budaya yang ada di desa pela karna asal usul seni ini berkaitan dengan sejarah desa pela.
untuk mempertontonkan atraksi seni bela diri ini kepada wisatawan dikenakan tarif sebesar Rp. 200.000
seni bela diri kuntau ini dimainkan oleh anak-anak pokdarwis 3B pela yang sudah dilatih oleh pelatih profesional