Gerakan Jumat Bersih (GJB) dalam peningkatan kebersihan lingkungan atau pekarangan desa wisata Sangkuliman biar terlihat tampak bersih dan sehat. dimana gerakan ini disambut baik oleh Pemerintahan Desa, Kelembagaan, Rukun Tetangga, Warga, Komonitas dan Lingkungan Sekolah. dengan adanya gerakan ini menciptakan budaya baru dalam melakukan rutinitas untuk melakukan kebersihan dilingkungan pekarangannya.
Bergarak berlahan untuk sebuah edukasi baik sebagai desa untuk kunjungan wisata, melihat lingkungan bersih maka kenangan tersendiri bagi pengunjung untuk dicontoh dan bawa cerita bahwa terdapat sebuah desa yang indah dan Bersih.
Edukasi bagi anak usia dini mengenal tindakkan yang nyata untuk perbuatan yang baik pasti akan menjadi contohnya dimasa depan. untuk para pengunjung desa wisata ini diperkenankan untuk ikut berpartisipasi dalam menjadikan kampong bersih. Kerja sama dan saling berkomunikasi baik akan terjalin hubungan yang baik.
Temuilah Wisata Budaya Gerakan Jumat Bersih ini diwaktu Pagi Hari, Jangan lupa siapkan sapu dan karung untuk memungut samapah dan menyapu lingkungan, untuk tempat GJB terjadwal dan tempat yang akan di bersihkan.
Semangat untuk membangun Desa Wisata Sangkuliman BUDAYA GERAKAN JUMAT BERSIH agar dikenal DUNIA